Apa itu SEO? Secara sederhana, yang dinamakan dengan SEO atau search engine optimization adalah serangkaian langkah yang dilakukan untuk meningkatkan ranking website pada mesin pencarian.
Yaitu dengan cara menempatkan website di halaman pertama mesin pencarian. Mengapa harus di halaman pertama? Karena sebagian besar visitor google akan membuka website yang ada di halaman pertama mesin pencarian.
Dengan menempatkan situs pada page one google, bisa dipastikan traffic akan meningkat. Semakin besar peningkatan traffic, maka semakin besar kesempatan untuk mengubah pengunjung menjadi pembeli atau bahkan customer loyal.
Manfaat SEO
Bagi Anda yang baru saja menapaki jalan digital marketing, apa itu SEO mungkin adalah hal yang baru. Namun perlu Anda ketahui bahwa optimasi ini sangat besar manfaatnya untuk keberhasilan bisnis secara online. Apa saja manfaatnya? Berikut beberapa di antaranya:
1. Meningkatkan Traffic Organik
Pengertian umum dari traffic organik adalah lalu lintas website yang mendapatkannya dari hasil pencarian organik. Bukan dari hasil pencarian iklan berbayar.
Kelebihan hasil traffic organik dibandingkan dari iklan berbayar adalah bersifat long time. Konversi pengunjung tidak hanya sebatas menjadi pembeli saja. Tapi juga pelanggan yang akan melakukan repeat order.
Selain itu, traffic organik lebih banyak datang dari google. Bukan search engine lainnya. Tentu saja sudah jadi rahasia umum bahwa google adalah search engine paling besar. Bahkan menguasai 91,88% pangsa pasar mesin pencarian di dunia.
Dengan menempatkan website pada halaman pertama, mengalahkan pesaing akan lebih mudah. Optimasi mesin pencari akan membuat website Anda lebih google friendly dan lebih familiar dengan kata kunci tertentu.
2. Meningkatkan Penjualan
Menempatkan website di halaman pertama pencarian seperti membuat toko offline di jalan protokol. Atau di kawasan perkantoran yang dekat dengan pusat keramaian. Lebih mudah menjual karena mudah ditemukan.
Sedangan website yang tidak bisa berada di halaman awal google seperti mendirikan toko di gang sempit. Sulit menemukannya. Sehingga sulit juga meningkatkan penjualan.
Website yang mudah orang-orang menemukannya di Google akan lebih mudah mendapatkan traffic. Dengan lalu lintas yang tinggi inilah peningkatan penjualan lebih mungkin terjadi.
3. Meningkatkan Kredibilitas Bisnis
Pengunjung akan lebih percaya pada website yang berada di halaman pertama mesin pencarian. Itu berarti menggunakan teknik SEO sama saja meningkatkan kredibilitas bisnis. Tingkat kepercayaan audiens pada brand setingkat lebih baik.
Coba perhatikan beberapa website yang ada di halaman pertama. Hampir semuanya memiliki kredibilitas yang tinggi. Inilah alasan mengapa teknik optimasi ini banyak menjadi pilihan lebih dari iklan google Ads.
4. Memperluas Pasar
Apa itu SEO bisa memperluas pasar? Jelas bisa. Bahkan Anda juga bisa menargetkan market luar negeri. Dengan membuat website multi bahasa dan mengoptimasinya dengan konten berbahasa Inggris.
SEO bisa membuat ekspansi pasar lebih mudah dan hemat biaya. Tidak perlu memasang iklan pada stasiun TV negara lain yang berbiaya mahal.
5. Hemat dan Memberi Efek Jangka Panjang
Mungkin banyak pebisnis online yang lebih memilih menggunakan search engine marketing atau google Ads dibandingkan dengan teknik SEO. Alasannya karena google Ads memberikan hasil yang instan.
Namun sayangnya itu tidak bertahan lama. Google Ads menggunakan iklan berbayar. Budget iklan habis, bersiaplah untuk tidak bisa kembali lagi memasuki halaman pertama mesin pencarian.
Berbeda dengan optimasi mesin pencari. Efeknya lebih panjang dengan harga yang lebih murah. Bahkan Anda bisa mendapatkan posisi halaman pertama tanpa mengeluarkan uang sedikitpun.
Apa Itu SEO Mastery ?
Setelah Anda tahu apa itu SEO, mungkin sangat berminat menggunakan teknik ini untuk menggunakannya pada website marketing. Namun sayangnya pengetahuan yang awam tentang teknik ini membuat Anda tidak tahu harus memulai dari mana.
Jika ini yang Anda rasakan sekarang, tidak perlu khawatir. Karena Anda bisa bergabung dengan 1.400+ orang lainnya yang telah merasakan manfaat optimasi mesin pencari untuk internet marketing. Dengan mengikuti kursus SEO marketing bersama ahlinya.
Lalu apa itu SEO Mastery? Secara sederhana, SEO Mastery adalah sebuah kursus yang mengajarkan cara meningkatkan penjualan dengan mendominasi halaman pertama mesin pencarian. Dengan cara yang mudah, murah, dan bertahan lebih lama.
Dibandingkan dengan kursus sejenis lainnya, SEO Mastery memang layak menjadi pilihan. Karena memiliki beberapa kelebihan. Antara lain :
1. Mudah dipelajari dan dipahami
SEO Mastery menyusun materi sesuai dengan kebutuhan member. Selain lengkap, juga mudah dalam mempelajarinya. Member tidak perlu mencari materi tambahan di luar. Karena semua sudah ada di sini.
One stop solution SEO. Tutor memaparkan materi tentang teknik optimasi ini secara rinci, detail, dan mudah dipahami. Termasuk oleh para pemula sekalipun. Tidak hanya teori saja. Tapi juga disediakan alat tempur premium dengan budget yang terbatas.
2. Bayar Sekali Untung Berkali-kali
Hanya dengan membayar biaya kursus di awal, member bisa mendapatkan fasilitas lebih. Bayar sekali untuk akses semua materi selamanya.
Misalkan Anda menjadi member batch pertama. Tapi jika ada materi baru di batch selanjutnya, Anda masih bisa mendapatkan materi terbaru. Tanpa harus membayar lagi.
Gratis update informasi ini berlaku untuk semua member dari batch berapapun.
3. Praktek Secara Langsung
SEO Mastery ini tidak seperti kursus SEO lainnya. Yang hanya datang dan mendengarkan materi saja. Tapi juga menyediakan kesempatan untuk praktek secara langsung.
Semua member bisa mendapatkan materi dari tingkat dasar hingga advance. Termasuk bimbingan bagaimana cara membuat toko online hingga mengoptimasinya di halaman pertama mesin pencarian.
4. Harganya Sangat Terjangkau
Di luar sana banyak sekali kursus SEO yang mematok harga tinggi. Bahkan hingga jutaan. Tapi tidak dengan SEO Mastery ini. Meski tutor yang memaparkannya berpengalaman, Anda tidak perlu mengeluarkan uang hingga jutaan.
Kursus SEO dengan harga murah tapi bukan kualitas yang murahan. Bahkan hanya dengan 350 ribu saja. Dan kursus ini juga telah dipercaya oleh berbagai perusahaan ternama. Yang ingin melejitkan penjualan dengan digital marketing.
5. Didukung dengan Komunitas Untuk Konsultasi
Tidak seperti kursus SEO lain yang setelah selesai tidak ada kelanjutannya lagi. SEO Mastery didukung dengan komunitas online untuk berkonsultasi. Seperti group Facebook, WhatsApp, dan Telegram.
Member tinggal memilih saja. Akan masuk di grup mana. Melalui grup komunitas inilah member bisa bertanya apapun tentang SEO. Termasuk juga jika menemukan kendala saat praktik sendiri di rumah.
6. SEO Mastery Garansi
Apa itu SEO Mastery garansi? Yaitu layanan purna jual berupa garansi 7 hari uang kembali. Yaitu pengembalian uang sebesar 100 persen jika Anda tidak merasakan manfaatnya selama 7 hari.
Melakukan proses pengembalian juga langsung tanpa ribet dan tanpa syarat. Layanan garansi ini juga tidak ada di kursus SEO lainnya. Tujuannya agar member lebih nyaman dan benar-benar bisa merasakan manfaatnya.
Kekurangannya hanya satu. Yaitu materinya yang banyak dan lengkap membuat pengguna cenderung bosan. Terlebih dengan pemaparan yang monoton dapat membuat member berhenti di tengah jalan.
Bagaimana? Anda tertarik. Telah dibuka SEO Mastery batch 4. Di sini Anda bisa mempelajari apa itu SEO lengkap dengan teknik dan algoritma google terbaru. Dan raih 100 juta pertama Anda dari bisnis online seperti member lainnya.